Entri yang Diunggulkan

Roadshow Eagle Awards 2016 Metro TV Menggandeng Prodi Ilmu Komunikasi UMM

sumber: ig @komunikasiumm Rabu, 18 Mei 2016, Roadshow Eagle Award 2016 Metro TV menggandeng Prodi Ilmu Komunikasi UMM dalam pelaksa...

Senin, 30 Mei 2016

Warung anak lapar sajikan varian mie yang berbeda.




 

Dunia makanan semakin hari semakin banyak saja hal-hal baru yang disajikan . banyak sajian inovasi –inovasi baru tentang makanan . salah satunya sajian mie yang berbeda dapat kita temukan pada warung anak lapar yang terdapat di JL.raya tidar no 23 ruko A , Malang , jawatimur

Di warung anak lapar ini mie disajikan dengan banyak varian yang berbeda. Biasanya mie instan disajikan hanya sekedar mie dan telur biasa . tetapi di warung anaklapar ini mie instan bisa disajikan dengan banyak toping sehingga tidak hanya sekedar mie instan biasanya. 
sajian mie yang disajikan warung anak lapar


Salah satu menu nya adalah “indomie Kimchi Ramyeon” indomie yang disajikan dengan sajian seperti mie ramyeon dengan tambahan kimchi  dan lain-lain yang  membuat keunikan sendiri dalam rasa mie tersebut .dengan sedikit ditambahi dengan penyedap asli korea mie tersebut benar-benar tidak berasa seperti indomie mie instan pada umumnya . Selain itu terdapat  “indomie kpop” dimana mie instan disajikan dengan beberapa ayam goreng yang berbalut saos korea .
Selain indomie warung anak lapar juga menyediakan beberapa dessert seperti roti bakar , salah satunya adalah roti bakar jepang dimana roti tersebut diatasnya ditaburi bubuk matcha asli dari jepang . untuk soal harga makanan-makanan dan minuman di warung anak lapar ini sangan bervariasi , range harga sekitar antara Rp.15.000 hingga Rp.25.000. harga tersebut terbilang standart untuk mahasiswa atau masyarakat umum.



penulis : chintya adistira p

0 komentar:

Posting Komentar